Categories
Kepemimpinan dan Manajemen TIK

Metode PDCA Implementasi IT Service Management ISO 20000

ISO/IEC 20000 merupakan standar yang berkaitan dengan manajemen layanan TI (IT Service Management). ISO/IEC 20000 memberikan spesifikasi mengenai kelompok dalam proses manajemen dan kebutuhan-kebutuhannya. Secara umum ISO/IEC 20000 dapat dibagi menjadi dua bagian manajemen layanan TI, antara lain : ISO/IEC 20000-1:2011 : menyediakan bagian pertama dari standar ISO 20000. Berisi mengenai spesifikasi dan kebutuhan yang […]

Categories
Kepemimpinan dan Manajemen

Fadel Muhammad Bicara tentang Entrepreneurial Public Service

Source : http://leadershipqb.com/index.php?option=com_content&view=article&id=5822:fadel-muhammad-bicara-tentang-entrepreneurial-public-service&catid=39%:betti-content&Itemid=30   Fadel Muhammad, mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia, pernah membagi pengalamannya memimpin kementeriannya dalam acara QB Leadership Series pada 23 Februari 2011. Dalam acara tersebut, Fadel yang masih menjabat sebagai menteri memperkenalkan pemahaman baru mengenai kepemimpinan di Indonesia, yakni “Entrepreneurial Public Service” atau pelayanan publik bergaya kewirausahaan. Berikut adalah transkrip dari […]