Categories
Entrepreneurship

Yang Berhasil Itu Yang Disiplin

“Betapa pun berbakatnya seorang pemimpin, ia tidak akan mencapai potensi maksimalnya jika tidak disiplin” – John C. Maxwell  Jalan menuju puncak tidaklah mudah. Tidak banyak orang yang berhasil mencapai posisi terbaik dalam sebuah pekerjaan. Bahkan yang  dianggap terbaik malah jauh lebih sedikit. Tak seorang pun bisa meraih prestasi dan mempertahankannya tanpa disiplin. Disiplin menempatkan seorang ke tingkat tertinggi dan membuat prestasinya bertahan lama.

Categories
Entrepreneurship

Untuk Mencapai Sukses Belajarlah Untuk Mengendalikan Emosi

Emosi Anda adalah budak dari pikiran Anda dan Anda adalah budak dari emosi Anda” – Elizabeth Gilbert Manusia hanya punya dua pilihan ketika bicara emosi. Mengendalikan emosi atau justru sebaliknya dikendalikan olehnya.  Emosi dapat berdampak pada karir Anda. Seperti yang dialami pegolf legendaris Bobby Jones. Jones adalah pegolf dengan kemampuan yang luar biasa. Ia mulai bermain golf di usia 5 tahun di tahun 1907. Sebelum berusia 12 tahun, ia […]

Categories
Entrepreneurship

Kunci Sukses Merintis Bisnis

Memiliki bisnis sendiri mungkin menjadi impian Anda. Sebab, dengan memiliki bisnis sendiri Anda mempunyai keuntungan finansial dan membuka lapangan pekerjaan baru. Untuk memulai bisnis sendiri, tentunya dibutuhkan banyak hal yang perlu diperhatikan dalam melakukannya. Bisnis bukan hanya sekadar mencari keuntungan semata. Ada faktor lain yang mendukung kesuksesan usaha Anda, apa sajakah itu? Berikut beberapa faktor […]

Categories
Entrepreneurship

Kunci Sukses Merintis Bisnis

Memiliki bisnis sendiri mungkin menjadi impian Anda. Sebab, dengan memiliki bisnis sendiri Anda mempunyai keuntungan finansial dan membuka lapangan pekerjaan baru. Untuk memulai bisnis sendiri, tentunya dibutuhkan banyak hal yang perlu diperhatikan dalam melakukannya. Bisnis bukan hanya sekadar mencari keuntungan semata. Ada faktor lain yang mendukung kesuksesan usaha Anda, apa sajakah itu? Berikut beberapa faktor […]

Categories
Kepemimpinan dan Manajemen

Entrepreneurial Leadership, Andalan Sukses di Era Perubahan

Source : http://leadershipqb.com/index.php?option=com_content&view=article&id=122:entrepreneurial-leadership-andalan-sukses-di-era-perubahan&catid=39%:betti-content&Itemid=30   Ketika perubahan terjadi semakin cepat dan persaingan semakin dahsyat seperti saat ini, kepemimpinan yang bersifat entrepreneurial, tidak sekadar managerial, sangat dibutuhkan. Di era perubahan yang cepat, para manajer dituntut untuk lebih entrepreneurial. Kepemimpinan adalah kekuatan utama yang dibutuhkan untuk melakukan perubahan yang berhasil. Pemimpin harus memberdayakan pegawainya untuk merealisasikan visi. Mereka menjalankan […]

Categories
Kepemimpinan dan Manajemen

3 Kunci Sukses Teddy Rachmat

Source : http://leadershipqb.com/index.php?option=com_content&view=article&id=6798:kunci-sukses-teddy-rachmat&catid=39%:betti-content&Itemid=30   Dalam kegiatan Leadership Series yang diadakan QB Leadership dan majalah Warta Ekonomi pada Februari lalu, pengusaha Teddy P. Rachmat telah sharing pengalamannya dalam berbisnis dan memimpin perusahaan. Secara lugas, Pak TPR membagi tips bisnisnya yang sangat sederhana, cuma terdiri dari tiga poin. Pak Teddy sendiri telah membuktikan diri sebagai pemimpin perusahaan dan […]

Categories
Kepemimpinan dan Manajemen

Pemimpin Sukses dan Olahraga

Source : http://leadershipqb.com/index.php?option=com_content&view=article&id=8313:pemimpin-sukses-dan-olahraga&catid=39%:betti-content&Itemid=30   “Integrity is just a ticket to the game. If you don’t have it in your bones, you shouldn’t be allowed on the field.” — Jack Welch Olahraga ternyata berperan dalam membentuk sikap pemimpin. Salah satu kisah yang menarik mengenai hal ini adalah pengalaman mantan CEO General Electric (GE), Jack Welch. Jack Welch […]

Categories
Kepemimpinan dan Manajemen

Kunci Sukses Kepemimpinan di Era Sosial

Source : http://leadershipqb.com/index.php?option=com_content&view=article&id=9177:kunci-sukses-kepemimpinan-di-era-sosial&catid=39%:betti-content&Itemid=30   Teknologi telah menciptakan perubahan di setiap lini kehidupan, termasuk dalam aktivitas organisasi. Perubahan ini terutama dapat dilihat dan dirasakan dalam berkomunikasi. Ya, teknologi—terutama internet—telah menggiring dunia memasuki era sosial, yang salah satunya ditandai dengan lahirnya beragam media sosial.   Kelahiran media sosial memberikan lebih banyak sarana bagi orang untuk berkomunikasi. Sebut saja […]

Categories
Entrepreneurship

RAHASIA SUKSES BOS-BOS JEPANG

  kompas, September 28, 2004. Cara hidup pemimpin Jepang sangat sederhana dibanding dengan rekan-rekan di Barat. Rasanya mereka memandang rendah kemewahan. Suatu barang harus ada fungsinya. Pernah orang Jepang dijuluki les marchands des transistors (pedagang transistor) oleh de Gaulle. Namun sekarang mereka bukan hanya juara dunia dalam hi-fi, tetapi juga dalam microprocessor, mobil, bioindustri dan […]