Categories
Blogs TIK

Ingin Menggunakan Windows Photo Viewer model lama di Windows 10?

Bagi yang menggunakan Windows 10, mungkin akan merasakan pada saat klik file gambar maka akan terbuka oleh aplikasi “Photos” bawaan windows 10. Tools Photos ini lumayan kumplit lho.. dibandingkan aplikasi Windows Poto Viewer, tapi saya merasa kok pada saat membuka file gambar si aplikasi Photos ini agak nge-lag, greget kalau cuman mau lihat gambar doang […]

Categories
Mix Multimedia TIK

Mengembalikan Windows Photo Viewer di Windows 10

Saat windows anda melakukan update ke windows 10, ataupun membeli gadget baru yang isinya windows 10, maka default aplikasi untuk melihat gambar adalah “Photo”. Aplikasi tersebut agak lambat dalam membuka gambar, dan mungkin karena tools yang ada didalamnya banyak menjadikan pada saat aplikasi Photo ini dibuka windows kita menjadi sedikit berat.     Dibandingkan pada […]