Categories
Entrepreneurship

Suhu Dunia Teknologi Semakin Memanas

Di awal Juni lalu, Microsoft merilis operating system terbaru mereka yang dinamakan Windows 8. Walaupun terkesan sedikit terburu-buru dalam perilisannya, Windows 8 mampu menarik hati banyak pengunjung, pengembang, sekaligus perusahaan lain yang ingin menggunakan operating system tersebut untuk melengkapi produknya. Hanya terpaut beberapa hari saja, Microsoft kembali meluncurkan dua produk tablet mereka yang diberi nama Windows RT Surface dan Windows 8 Surface. Microsoft […]

Categories
Mix

Kondominium Anti Kiamat

Ketakutan orang-orang di daratan Eropa dan sekitarnya akan ramalan suku Maya benar-benar sangat serius. Hal tersebut terbukti dengan dibuatnya satu kondominium yang tidak menjulang tinggi melainkan dibangun dari atas tanah sampai ke arah akar bumi. Kondominium yang dinamakan Survival Condo tersebut dikatakan dapat menyelamatkan semua orang di dalamnya apabila terjadi perang nuklir, bencana alam, atau […]

Categories
Entrepreneurship

Alasan mengapa BlackBerry kehilangan pasar

Beberapa tahun lalu, Nokia adalah jawara dalam dunia mobile atau ponsel. Namun, era Nokia akhirnya berangsur pudar seiring dengan munculnya produk dari Research In Motion (RIM) yang dinamakan BlackBerry. Hampir semua orang berduyun-duyun meninggalkan Nokia dan mencoba perangkat baru dari RIM tersebut. Dinasti Nokia telah berganti dengan berkibarnya bendera RIM hampir di seluruh penjuru dunia. Namun, ketika […]