Categories
Curhat Mix

Manfaat Jus Jeruk Bagi Tubuh

MENCEGAH KANKER
Jeruk mempunyai D-limoene yang dapat mencegah kanker kulit, kanker payudara, kanker mulut, kanker usus besar dan kanker paru – paru.

MENINGKATKAN KEKEBALAN TUBUH
Vitamin C pada jus jeruk dapat bertindak sebagai pertahanan terbaik untuk melawan flu dan batuk.

MENGURANGI RESIKO SERANGAN JANTUNG
Hesperidin adalah zat nabati yang terdapat pada jeruk yang dapat menyehatkan sel-sel asteri pada jantung.

MEMBANTU MENURUNKAN BERAT BADAN
Jeruk penuh dengan antioksidan yang sangat berguna untuk membantu menurunkan berat badan.

MEMBUAT KULIT LEBIH INDAH
Antioksidan pada jeruk dapat membuat kulit segar, cantik, dan dapat mencegah efek penuaan.

MENJAGA TINGKAT TEKANAN DARAH
Jus jeruk mengandung magnesium dalam jumlah besar yang memiliki kemampuan untuk membawa kembali tingkat tekanan darah ke kisaran norma.

 

jus jeruk
jus jeruk

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Discover more from Just Shared on Tel-U

Subscribe now to keep reading and get access to the full archive.

Continue reading